Apartemen Graha Golf yang memiliki 3 kamar tidur
iDekore mengusung konsep modern minimalis untuk membuat unit apartemen ini terlihat maksimal dari segi fungsi dan pemanfaatan ruang. Apartemen tiga kamar tidur dengan warna navy memberikan kesan yang elegan dan modern. Warna navy adalah sebuah warna yang deep dan bold yang cocok untuk diaplikasikan di ruang tamu atau kamar tidur. Pemilihan perabot pun disesuaikan dengan persisi sehingga tidak akan terjadi salah membeli furniture karena salah ukur.
Daftar Furniture
| Image | Name | Category | Price | Quantity | Buy |
|---|
Harga Set LengkapRp 182.130.000
Rp 169.381.000
Cicilan: 12 x Rp 14.115.083/bulan*
Updated Date : 2022